TEMPO Interaktif, Jakarta -Microsoft Windows sangat populer sebagai sistem operasi laptop atau personal computer (PC). Tapi di pasar tablet komputer Windows kalah bersaing.
Berita terkait
Untuk memperluas pasarnya, Microsoft berencana untuk meluncurkan sistem operasi Windows 8 dengan User Interface khusus untuk tablet.
Strategi tersebut untuk menyaingi sistem operasi Google Android, yang saat ini banyak digunakan oleh tablet di pasaran selain Apple iOS.
Windows 8 Tablet diperkirakan akan meluncur pada Juni 2011. Platform ini didesain khusus untuk tablet tapi juga bisa digunakan pada Windows Phone 7.
Sistem operasi baru ini sudah mendukung teknologi terkini seperti USB 3,0 atau Bluetooth 3,0 dan lain sebagainya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
silahkan anda meninggalkan komentar dengan menjunjung tinggi nilai etika dan kesopanan.... terimakasih atas partisipasi dan kunjungan anda....
salam korsa,