1. Servislah motor anda secara rutin Tiap 5 atau 6 bulan sekali, sehingga efisiensi kerja mesin anda tetep terjaga, jadi BBM tetep irit dan umur sparepart lebih panjang.
2. Jangan ngebut Kenapa? Karena konsumsi bensin akan langsung tersedot. Jagalah kecepatan konstan sesuai gigi yang dipakai.
3. Jangan sering stop & go mengendurkan gas dan menggebernya kembali karena ketika tarikan awal mesin membutuhkan banyak bensin
4. Hindari sering main gas dan memainkan rem (bentar-bentar injak pedal rem)
5. Pakai gigi sesuai kecepatan Agar bensin tidak terkuras sia sia.
6. Jika tikungan, gunakan gigi yang lebih rendah (engine brake) Namun jika sudah melewati tikungan jangan menarik gas terlalu besar
7. Buat di tikungan, boleh terapin gaya Balap . Yaitu, cari jalan sependek-pendeknya. Di belokan mengerem sedikit dan lewati jalur bagian dalam. Tapi jangan terus mbalap beneran ya. Its very dangerous 8. Beli bensin yang bersih di SPBU yang jelas dan jangan yang oplosan Apalagi beli di eceran pinggir jalan, jangan sekali-kali! Kecuali kalau anda memang kepepet banget, misalnya nih kehabisan bensin dijalan. Sering sekali selalu merasa punya cukup bensin, padahal indikatornya sudah paling notok ke panah E.
9. Jaga kondisi ban jangan sampai kempes Agar perputaran roda tidak berat. Ini juga untuk menghindari ban mudah bocor dan memperpanjang umur ban.
Selamat mencoba.........ya
Salam korsa,
76 Cell
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
silahkan anda meninggalkan komentar dengan menjunjung tinggi nilai etika dan kesopanan.... terimakasih atas partisipasi dan kunjungan anda....
salam korsa,